Resep Puding Cincau Susu Kedelai

Kali ini kita akan membuat puding mudah dan simple. apalagi kalau bukan resep puding cincau susu kedelai. Untuk membuatnya anda bisa siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan terlebih dahulu lalu ikuti langkah cara membuatnya. Lebih jelasnya silahkan intp resepnya dibawah ini, selamat mempraktekkan yah


Bahan :
  • 1 liter susu kedelai
  • 200 gram cincau, potong dadu 1 cm
  • 1 bungkus (10 gram) agar-agar
  • jelly secukupnya
Cara Membuat :
  1. Yang pertama dilakukan adalah mencampur cingcau bersama dengan susu kedelai, agar-agar dan juga bubuk jelly simpan dalam wadah seperti panci. Selanjutnya nyalakan api sedang kemudian taruh panci diatas api, masak adonan tersebut hanya sebatas panas dan juga mengeluarkan uap dengan sambil diaduk-aduk ( tidak perlu sampai mendidih).
  2. Kemudian saring dan simpan pada cetakan. Selanjunya diamkankan hingga mengeras. Dan simpan dalam lemari es. Siap disajikan dengan dipotong-potong sesuai dengan selera.

SB
http://makananmu.com/resep-puding-cingcau-susu-kedelai/
Blogger
Disqus

Tidak ada komentar