Tips Cara Memilih Ikan Segar

Terkadang kita sulit membedakan antara ikan segar dan ikan yang busuk atau yang sudah lama, Apalagi kehilaian para pedagang ikan sudah patutu diacungin jempol karena kemahiranya mengubah ikan busuk seolah-olah ikan segar. Tapi ada beberapa tips untuk membedakanya, mungkin bermanfaat bagi para bunda. Berikut tipsnya.


Ciri-ciri ikan segar adalah sebagai berikut :
  1. Warna kulit terang dan cerah
  2. Daging ikan bila ditekan terasa keras.
  3. Mata jernih menonjol dan cembung
  4. Sisik ikan segar masih kuat melekat kuat dan mengkilat, sisik masih utuh tidak banyak yang lepas.
  5. Insang berwarna merah
  6. Sirip kuat
  7. Kulit dan daging ikan tidak mudah robek, terutama pada bagian perut. Tidak berbau busuk.

Blogger
Disqus

Tidak ada komentar